Matematika

Istilah-istilah Matematika A-Z

√ Edu Passed Pass education quality & scientific checked by advisor, read our quality control guidelance for more info

E

efisiensisuatu ukuran keberhasilan suatu kegiatan yang diukur berdasarkan besarnya biaya atau sumber daya yang digunakan untuk mencapai hasil yang diinginkan
eksponensebuah operasi matematika, ditulis sebagai bⁿ, melibatkan dua bilangan, basis atau bilangan pokok b dan eksponen atau pangkat n
ekuivalenmemiliki nilai (ukuran, arti, atau efek) yang sama, seharga, sebanding, atau sepadan
elemen identitasdalam operasi perkalian, angka 1 disebut unsur netral
Eliminasi Gaussianprosedur dengan Operasi Baris Elementer untuk mereduksi sistem persamaan linear menjadi bentuk eselon baris
elipsoval
elipsoidellips yang diputar pada sumbu pendeknya

Page: 1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12 13 14 15 16 17 18 19 20 21