kelipatan persekutuan terkecil - HaloEdukasi.com https://haloedukasi.com/sub/kelipatan-persekutuan-terkecil Thu, 17 Dec 2020 09:48:17 +0000 id-ID hourly 1 https://wordpress.org/?v=6.6.2 https://haloedukasi.com/wp-content/uploads/2019/11/halo-edukasi.ico kelipatan persekutuan terkecil - HaloEdukasi.com https://haloedukasi.com/sub/kelipatan-persekutuan-terkecil 32 32 6 Contoh Soal Kelipatan Persekutuan Terkecil Beserta Pembahasannya https://haloedukasi.com/contoh-soal-kelipatan-persekutuan-terkecil Thu, 17 Dec 2020 09:48:15 +0000 https://haloedukasi.com/?p=17108 Dalam kehidupan sehari-hari terkadang kita menjumpai keadaan yang membutuhkan penguasaan tentang materi KPK. Misalnya ketika kita ingin merencanakan renang bersama untuk kesekian kalinya jika jadwal latihannya berbeda. Berikut ini contoh soal Kelipatan Persekutuan Terkecil. 1. KPK dari 36, 48, dan 60 adalah… Pembahasan: KPK dari 36, 48, dan 60 = 24 x 32 x 5 […]

The post 6 Contoh Soal Kelipatan Persekutuan Terkecil Beserta Pembahasannya appeared first on HaloEdukasi.com.

]]>
Dalam kehidupan sehari-hari terkadang kita menjumpai keadaan yang membutuhkan penguasaan tentang materi KPK. Misalnya ketika kita ingin merencanakan renang bersama untuk kesekian kalinya jika jadwal latihannya berbeda. Berikut ini contoh soal Kelipatan Persekutuan Terkecil.

1. KPK dari 36, 48, dan 60 adalah…

Pembahasan:

KPK dari 36, 48, dan 60 =  24 x 32 x 5 = 720

2. Kelipatan persekutuan terkecil dari 16, 24, dan 36 adalah…

Pembahasan:

KPK dari 16, 24, dan 36 = 24 x 32 = 144

3. KPK dari 28, 35, dan 42 adalah…

Pembahasan:

KPK dari 28, 35, dan 42 = 22 x 3 x 5 x 7 = 420

4. KPK dari 30, 50, dan 90 adalah…

Pembahasan:

KPK dari 30, 50, dan 90 = 2 x 32 x 52 = 450

5. Ada tiga pasien di rumah sakit yang akan minum obat dalam waktu yang berbeda-beda. Pasien I minum obat setiap 4 jam, pasien II minum obat setiap 5 jam, dan pasien III minum obat setiap 7 jam. Ketiga pasien tersebut paling sedikit akan minum obat secara bersama-sama setiap … hari

Pembahasan:

Kata kunci : Bersama-sama, menanyakan KPK dari suatu permasalahan.

KPK = 4 X 5 X 7 = 140 jam atau 5 hari lebih 20 jam 

Jadi, pasien tersebut akan minum obat secara bersamaan setiap masuk hari ke 6

6. Fatimah mengikuti les piano, gitar, dan drum. Les piano setiap 2 hari, les gitar setiap 3 hari, dan les drum setiap 4 hari. Jika les akan dimulai pada awal bulan, maka Fatimah mengikuti les ketiganya bersama-sama setiap bulan sebanyak … kali

Pembahasan:

KPK = 22 x 3 = 12 hari

Jadi setiap bulan kurang lebih ada 30 hari, Fatimah mengikuti les ketiganya bersama-sama setiap bulannya sebanyak 2 kali.

The post 6 Contoh Soal Kelipatan Persekutuan Terkecil Beserta Pembahasannya appeared first on HaloEdukasi.com.

]]>
Pengertian KPK dan Cara menghitungnya https://haloedukasi.com/pengertian-kpk Thu, 24 Aug 2017 02:29:00 +0000 http://gurumatematika.com/?p=641 Dalam menghitung KPK, perlu mengerti dulu apa itu bilangan prima juga faktorisasinya. Seperti yang dijelaskan di artikel sebelumnya, bahwa bilangan prima merupakan bilangan asli dan hanya memiliki dua faktor saja yaitu bilangan lain dan bilangan itu sendiri seperti 2, 3, 5, 7, 11, 13, dan seterusnya. Pengertian KPK Jika dilihat dari penjelasan sebelumnya, maka dapat […]

The post Pengertian KPK dan Cara menghitungnya appeared first on HaloEdukasi.com.

]]>
Dalam menghitung KPK, perlu mengerti dulu apa itu bilangan prima juga faktorisasinya.

Seperti yang dijelaskan di artikel sebelumnya, bahwa bilangan prima merupakan bilangan asli dan hanya memiliki dua faktor saja yaitu bilangan lain dan bilangan itu sendiri seperti 2, 3, 5, 7, 11, 13, dan seterusnya.

Pengertian KPK

Jika dilihat dari penjelasan sebelumnya, maka dapat dikatakan bahwa KPK merupakan Kelipatan Persekutuan Terkecil dari dua bilangan.

Atau bisa dibilang bahwa KPK merupakan bilangan bulat positif yang dapat dibagi  habis oleh kedua bilangan tersebut.

Cara menghitung KPK

Untuk cara menghitung KPK sangatlah mudah. Kita bisa menggunakan 3 cara di bawah ini.

1. Kelipatan Persekutuan

Kelipatan persekutuan merupakan kelipatan yang sama dari dua bilangan atau bisa lebih.

Contoh:

Carilah KPK dari 2 dan 3!

Jawab:

Kelipatan 2 adalah = {2, 4, 6, 8, 10, 12, 14, 16, 18, …}

Kelipatan 3 adalah = {3, 6, 9, 12, 15, 18, …}

Kelipatan persekutuannya atau kelipatan yang sama adalah {6, 12, 18, …}

Jadi, nilai yang terkecil dari ketiga bilangan kelipatan persekutuan adalah 6, sehingga dapat disimpulkan bahwa KPK dari 2 dan 3 adalah 6

2. Faktorisasi Prima

Selain dengan kelipatan persekutuan, kita juga bisa menghitung KPK dengan cara faktorisasi prima yaitu dengan mengalihkan semua bilangan faktor dan jika ada yang sama, kita ambil angka yang terbesar, namun jika keduanya sama, bisa diambil salah satunya saja.

Contoh:

Carilah KPK 4, 6, 8

Jawab:

(Kita perlu membuat pohon faktor terlebih dahulu)

Pohon Faktir 8 Pohon Faktor 6 Pohon Faktor 4

Faktor prima 4 = 2 x 2 = 22

Faktor prima 6 = 2 x 3

Faktor prima 8 = 2 x 2 x 2 = 23

Setelah diketahui terdapat 2 bilangan faktor yaitu 2 dan 3

Faktor 2 yang terbesar adalah 23

Faktor 3 hanya satu bilangan

Sehingga KPK dari 4, 6, dan 8 adalah 23 x 3 = 8 x 3 = 24.

3. Tabel

Untuk menghitung KPK dengan cara tabel ini sangat mudah diterapkan.

Contoh:

Tentukan KPK dari bilangan 16 dan 40

16 40
2 8 20
2 4 10
2 2 5
2 1 5
5 1 1

KPK = 2 x 2 x 2 x 2 x 5 = 24 x 5 = 80.

The post Pengertian KPK dan Cara menghitungnya appeared first on HaloEdukasi.com.

]]>