Daftar isi
Emosi adalah suatu keadaan psikologis atau terkait perasaan manusia sebagai bentuk reaksi atas lingkungannya. Emosi adalah faktor kejiwaan yang melekat pada diri manusia sejak lahir. Emosi bisa berkembang dan membawa pegaruh terhadap hubungan manusia dengan segala sesuatu yang ada disekitarnya.
Aspek-aspek kemampuan mengelola emosi menurut Goleman (1999: 130-151) adalah sebagai berikut:
Orang yang memiliki kemampuan mengelola emosi dalam mengendalikan diri akan mampu untuk:Mengelola dengan baik emosi yang menekan mereka
Orang yang memiliki kemampuan mengelola emosi dalam sifat dapat dipercaya akan mampu untuk:
Orang yang memiliki kemampuan mengelola emosi dalam kehati-hatian akan mampu untuk:
Orang yang memiliki kemampuan mengelola emosi dalam adaptabilitas akan mampu untuk
Orang yang memiliki kemampuan mengelola emosi dalam inovasi akan mampu untuk: