Untuk melaksanakan sebuah pameran, dibutuhkan rencana matang yang telah dirancang dengan logis dan sistematis agar pameran berjalan lancar. Oleh karena itu, penting untuk mempelajari berbagai tahapan dari penyelenggaraan sebuah pameran seni rupa berikut ini: 1. Menentukan Tujuan Dalam memulai apapun, menentukan tujuan adalah langkah paling awal yang mesti dilakukan. Begitu pula dalam merancang sebuah pameran. […]
Tag: seni
Suku Jawa memiliki kerajinan yang sangat terkenal sekali hingga ke luar negeri yaitu kain batik. Kain batik ini berasal dari Indonesia yaitu Jawa. Keberadaan dari kain tradisional ini masih ada hingga sekarang dikarenakan dilestarikan oleh masyarakat Indonesia, khususnya masyarakat suku Jawa. Makna Kain Batik Menurut Kamus Besar Bahasa Indonesia (KBBI), batik adalah kain bergambar yang […]
Indonesia merupakan negara yang sangat dikenal dengan kekayaan budayanya. Selain tarian dan lagu-lagu daerah, seni teater dan senjata tradisional merupakan hal yang tak kalah menarik untuk diperbincangkan. Mau tahu apa saja jenis seni teater dan senjata tradisional dari berbagai daerah di Indonesia? Berikut penjelasannya. Seni Teater Daerah Nama Seni Teater Daerah Asal Daerah Penjelasan Banjet […]
Riau merupakan salah satu provinsi yang berada di Indonesia, tepatnya terletak di Pulau Sumatera. Riau menjadi salah satu provinsi terkaya di Indonesia karena sumber daya alamnya yang melimpah seperti, gas alam, minyak bumi, karet dan lainnya. Tidak hanya sumber daya alamnya saja, namun provinsi Riau juga kaya akan keseniannya. Salah satu kesenian yang berada di […]
Indonesia merupakan negara dengan keseniannya yang sangat beragam sekali macamnya. Salah satunya yaitu seni tari. Di tiap-tiap daerah di Indonesia memiliki jenis tarian yang berbeda-beda dan tentunya memiliki fungsi yang berbeda-beda pula. Pada materi kali ini kita akan membahas mengenai salah satu tari yang berasal dari Pulau Bali. Tari ini juga sangat terkenal di seluruh […]
Pada zaman dahulu, Papua sering dikenal sebagai Irian Jaya. Namun pada tahun 2002 daerah tersebut terbagi menjadi 2 provinsi, Papua dan Irian Jaya. Walaupun provinsi Papua terdapat di bagian timur dari Indonesia, akan tetapi kesenian yang terdapat di tanah Papua juga sangat beragam. Misalnya seni tari tradisional di Papua. Tarian tradisional Papua terdapat beragam jenisnya, […]
Tangga adalah urutan nada yang disusun secara berjenjang. Misalnya, do, re, mi, fa, sol, la, si, do. Dalam seni musik, tangga nada dibagi menjadi 2 yaitu tangga nada diatonis dan pentatonis. Tangga Nada Diatonis Tangga nada diatonis adalah tangga nada yang mempunyai 2 jarak tangga nada, yaitu satu dan setengah. Contohnya nada-nada pada alat musik […]
Mewarnai gambar adalah kegiatan yang menyenangkan dan mudah dilakukan. Tapi tidak mudah untuk mewarnai gambar dengan rapi dan membuat gambar menjadi lebih indah, karena dipengaruhi oleh bakat dan kesabaran dalam mewarnai. Berikut adalah alat gambar. 1. Pensil warna Kelebihan: Pensil warna memiliki ujung yang lancip sehingga cocok digunakan untuk mewarnai bagian-bagian gambar yang kecil dan […]
Di usia sekolah atau prasekolah, anak sudah perlu mendapatkan pengenalan dini terhadap seni musik. Bukan sekedar pandai bernyanyi mengikuti lagu, tapi belajar memainkan sebuah instrumen. Mengapa? Karena terdapat sejumlah manfaat penting yang akan berpengaruh juga pada kehidupan serta persiapan dirinya kelak. Berikut manfaat yang bisa didapat dari mengajarkan anak bermusik sejak dini. 1. Mengembangkan Keterampilan […]
Pada sebuah karya seni lukis kita sering melihat garis di dalamnya. Sebagai penikmat lukisan atau hasil karya seni, kita tidak memahami makna dan teknik menggambar sebuah garis pada karya yang kita kagumi. Garis adalah unsur penting di dalam seni rupa dan juga dibutuhkan untuk penerapan gambar teknik. Macam garis beragam. Berikut penjelasan dan gambar tentang […]