Daftar isi
Conjunctive adverb adalah kata keterangan (adverb) yang menyerupai kata penghubung (conjunction) yang menghubungkan dua klausa independen atau kalimat.
Conjunctive adverb digunakan untuk memodifikasi dan menghubungkan dua klausa independen yang membuatnya mirip dengan kata yang menghubungkan kata, klausa atau frasa secara positif, negatif atau netral.
Mari kita simak bersama-sama untuk mempelajarai penggunaan conjunctive adverbs beserta contoh-contohnya.
Seperti dijelaskan sebelumnya, conjunctive adverb adalah kata keterangan (adverb) yang menyerupai kata penghubung (conjunctions).
Conjunctive adverbs digunakan untuk menghubungkan dua klausa independen atau induk kalimat. Oleh sebab itu, conjunctive adverbs sering disamakan dengan conjunction (kata penghubung).
Contoh:
Conjunctive adverb: I worked for three hours; yet, I still didn’t finish my work.
Conjunction: I worked for three hours. Nevertheless, I didn’t finish my work.
Amatilah kedua contoh di atas. Dari contoh di atas, kita dapat melihat bahwa conjunctive adverbs mirip dengan conjunctions dalam hal posisi. Namun, jika diamati kembali, tanda baca yang menyertai keduanya berbeda.
Conjunctive adverbs didahului oleh semi colon (titik koma), sementara conjunction hanya diawali dengan titik dan diikui koma setelahnya dalam penulisannya.
Conjunctive adverbs dapat menunjukkan waktu. Conjunctive adverbs membandingkan waktu klausa pertama dan klausa kedua.
Contoh-contoh conjunctive adverbs:
Contoh dalam kalimat:
Ketika kita menempatkan event secara berurutan, kita akan bisa memahaminya dengan lebih mudah. Conjunctive adverbs dapat digunakan untuk menunjukkan transisi satu event dengan event yang lainnya. Contoh conjunctive adverbs:
Kata-kata di atas juga sering dikenal dengan sequence words.
Contoh dalam kalimat:
Jenis conjunctive adverb yang berikutnya adalah untuk merangkum sebuah argumen. Setelah kita selesai membuat suatu poin atau sebuah argumen, selanjutnya adalah membuat rangkuman dari semua poin atau argumen yang telah kita sampaikan.
Selain menggunakan conjunctive adverbs, merangkum argumen juga bisa dilakukan dengan parafrase.
Conjunctive adverbs yang dapat digunakan untuk itu adalah:
Contoh dalam kalimat:
Conjunctive adverbs juga dapat digunakan untuk menekankan suatu poin. Adverbs ini menghubungkan dua ide yang mirip, dengan ide kedua sebagai penekanan dari ide pertama.
Conjunctive adverbs yang dapat digunakan untuk itu adalah:
Contoh dalam kalimat:
Selain conjunctive adverbs, ada beberapa jenis adverbs lainnya, seperti adverb of degree dan adverb of purpose.