10 Faktor yang Berpengaruh Terhadap Kadar Garam Air Laut

Laut merupakan sebuah sistem perairan samudera yang terisi oleh air asin. Meski rasa asinnya terlihat sama namun pada faktanya kadar garam setiap air laut berbeda-beda. Hal tersebut dikarenakan ada beberapa faktor yang mempengaruhinya. Faktor-faktor tersebut antara lain sebagai berikut.  1.  Penguapan  Penguapan adalah sebuah proses perubahan wujud yang semula merupakan benda cair berubah menjadi gas. […]