Sifat Sifat Belah Ketupat, Belah ketupat hampir sama dengan jajaran genjang. Bentuk ini diperoleh dari perputaran segitiga sama kaki sehingga kedua bangun datar ini memiliki sifat-sifat yang sama. Namun ada beberapa sifat khusus yang membedakannya dari jajaran genjang. Sifat – sifat tersebut antara lain: Belah ketupat memiliki sisi yang sama panjang. Perhatikan gambar ∆ ABC […]
Tag: bangun ruang
Dalam tulisan ini kita akan belajar mengenai gambar jaring-jaring balok. Tahukah kamu gambar apa disamping? Pernahkah kamu melihat perabot rumah yang sama? Gambar disamping dalam matematika disebut sebagai “Balok“. Bentuk semacam itu bisa kita temukan di rumah, seperti kulkas, almari dan lain sebagainya. Membahas mengenai balok tidak akan terlepas dengan yang namanya persegi dan persegi […]
Pada pembahasan ini akan dibahas mengenai materi bangun ruang sisi lengkung. Simak pembahasannya dibawah ini. Pengertian Bangun Ruang Sisi Lengkung Bangun ruang sisi lengkung adalah kelompok bangun ruang yang memiliki selimut atau permukaan bidang dan memiliki bagian berbentuk lengkungan. Contoh dari bangun ruang sisi lengkung yaitu tabung, kerucut, dan bola. Pada kehidupan sehari-hari kita sering […]
Bangun ruang ini berbeda dengan bangun datar. Di mana bangun ruang merupakan tiga dimensi, sedangkan bangun datar merupakan dua dimensi, sehingga rumusnya pun berbeda dengan rumus bangun datar. 1. Kubus Kubus merupakan bangun ruang memiliki enam buah persegi dengan luas yang sama, 12 rusuk dengan panjang yang sama, dan sudut di setiap sudutnya 90 derajat […]
Sebelum penjelasan mengenai rumus dari macam macam bangun ruang, mari kita ketahui definisi bangun ruang. Bangun ruang adalah bangun yang memiliki volume atau isi yang berbentuk 3 dimensi. Bangun ruang sendiri dapat banyak ditemui dalam kehidupan sehari-hari, misalkan bola, celengan , topi petani, kardus, rubik, dan masih banyak lagi. Berikut ini penjelasan lengkap mengenai macam […]