Siput merupakan nama umum yang disematkan untuk anggota kelas gastropoda dari fhilum Mollusca. Fhilum mollusca adalah hewan bertubuh lunak, termasuk kelas gastropoda adalah hewan bertubuh lunak yang berjalan menggunakan perut dengan atau tanpa cangkang. Siput memiliki empat tentakel di kepalanya, dimana dua tentakel berfungsi menerima rangsangan cahaya karena memiliki stigma (mata bulat diujung tentakel) dan […]