Jenis data di dalam data penelitian digolongkan menjadi data kualitatif dan kuantitatif. Sedangkan data kuantitatif digolongkan lagi menjadi 2, yaitu data diskret dan data kontinu. Pengertian Data Diskret Di dalam KBBI kata ”data” memiliki arti keterangan atau bahan nyata yang dapat dijadikan dasar kajian (analisis atau kesimpulan). Sedangkan kata ”diskret” diartikan mengandung bagian-bagian yang berbeda […]