Setelah mengetahui universitas termahal di dunia, Berikut adalah beberapa universitas termahal yang ada di Indonesia: 1. President University Universitas berstandar internasional ini bertempat di Jababeka Education Park di Kawasan Industri Jababeka, Indonesia. Universitas ini dikepalai oleh Dr. Jony Oktavian Haryanto, SE, MM, MA dan telah menyandang status “Terakreditasi A” sesuai SK BAN-PT No. 411/SK/BAN-PT/Akred/PT/XII/2018. Ini […]
Tag: edukasi
Saat ini banyak pelajar yang berlomba-lomba ingin mendapatkan beasiswa. Mendapatkan beasiswa dapat memberikan banyak manfaat serta keringan bagi orangtua dalam membayar sekolah. Maka dari itu, sebelum mendaftar beasiswa ada baiknya untuk mencari informasi mengenai macam-macam beasiswa yang ada agar dapat sesuai dengan kebutuhan dan kemampuan saat ini. Beasiswa memiliki berbagai macam jenis bila dilihat berdasarkan […]
Bagi kalian yang sedang mencari negara mana yang akan kalian datangi untuk belajar atau melanjutkan studi, berikut adalah beberapa kota pelajar terbaik didunia: 1. Paris Ibukota negara Perancis ini, walaupun pernah mengalami serangan teroris, tidak menutup kemungkinan kota ini menjadi kota terbaik untuk pelajar. Paris terbilang sebagai kota terbaik dikarenakan oleh kualitas universitas berkelas dunia di sana […]
Diantara pilihan yang menarik dan menjanjikan bagi siswa lulusan SMA dan sederajat untuk melanjutkan jenjang pendidikannya adalah dengan memasuki sekolah kedinasan. Sekolah kedinasan adalah sekolah-sekolah tinggi yang memiliki ikatan dinas dengan lembaga pemerintahan yang menjadi penyelenggara pendidikan. Selain biaya pendidikan yang sangat terjangkau dan bahkan gratis, adanya ikatan dinas yang menjamin lulusan sekolah kedinasan bisa […]
Banyak orang yang bercita-cita menjadi penerbang atau pilot, entah karena pekerjaannya yang menawarkan banyak pengalaman melancong ke berbagai tempat atau karena gajinya yang cukup menggiurkan. Untuk menjadi seorang pilot yang professional, tentu ada pendidikan khusus yang harus ditempuh. Berikut adalah beberapa sekolah penerbangan di Indonesia yang menawarkan pendidikan dan pelatihan untuk menjadi seorang pilot. 1. Bali […]
Berikut adalah universitas terbaik di indonesia, Yuk simak penjelasannya sebagai berikut: 1. Universitas Guna Darma Universitas Gunadarma menduduki peringkat 10 nasional menurut Badan Akreditasi Nasional Perguruan Tinggi (BAN – PT) pada tahun 2013, dan menduduki peringkat webometrics pada tahun 2013 pada urutan 1.302 sedunia. Universitas Gunadarma didirikan pada 7 Agustus 1981. Kampus utama Universitas Gunadarma […]
Saat ini dunia pendidikan berkembang begitu pesat bukan hanya mengenai masalah bidang studi atau kurikulum tetapi juga berbagai jenis atau tipe sekolah yang dirancang secara khusus sesuai kebutuhan peminatnya. Diantara model sekolah yang belakangan mulai ramai bermunculan adalah sekolah internasional. Sekolah internasional adalah sekolah yang pelajarannya mengacu pada kurikulum internasional seperti IB (International Baccalaureate), Cambridge, […]
Dari sekian banyak jurusan kuliah yang ditawarkan oleh sebuah universitas, ada yang menjadi favorit sehingga diperebutkan kursinya oleh banyak calon mahasiswa tetapi ada juga yang justru sepi peminat dan kurang menarik bagi banyak orang. Jurusan yang sepi peminat ini biasanya dikarenakan informasi tentangnya belum terlalu diketahui oleh banyak orang juga karena program studinya bukan merupakan […]
Ketika seorang siswa lulusan SMA dan sederajat hendak melanjutkan pendidikan ke jenjang kuliah, maka mereka akan memilih jurusan atau prodi yang sesuai dengan minat dan bakatnya. Dari sekian banyak jenis jurusan yang ada, beberapa menjadi favorit banyak siswa dengan berbagai pertimbangan dan alasan. Berikut adalah jurusan kuliah yang paling diminati berdasar statistik SBMPTN. Jurusan Saintek […]
Tidak bisa dipungkiri, banyak warga negara Indonesia yang ingin menuntut ilmu ke luar negeri, terutama Jepang. Berikut adalah beberapa cara agar mendapatkan beasiswa ke Jepang untuk kalian yang ingin melanjutkan pendidikan ke Jepang. 1. Mencari Jurusan Yang diinginkan itu penting, dan ini bisa dimulai lebih awal. Untuk mencari tahu apa yang kira-kira kamu mau. Kamu […]