5 Peran Ilmu Ekonomi dalam Kehidupan

Ilmu ekonomi adalah ilmu yang mempelajari tentang berbagai sumber daya manusia dari perseorangan, kelompok sampai negara. Contohnya seperti pendapatan individu, perusahaan, negara, harga saham, ketidakseimbangan ekonomi. Serta keuangan pasar mulai dari suku bunga, nilai tukar, perdagangan internasional, siklus bisnis, kebijakan pemerintah sampai efisiensi penggunaan sumber daya alam. Ilmu ekonomi juga mempelajari mengenai pendapatan individu negara.  […]