Mary Shelley merupakan nama panggilan untuk seorang penulis novel yang lahir pada 30 Agustus 1797 di London, Inggris. Ia awalnya bernama Mary Wollstonecraft Godwin dan kemudian mengganti namanya menjadi Mary Wollstonecraft Shelley. Keluarga Mary Shelley Ayah Mary merupakan seorang filsuf sekaligus penulis topik politik yang bernama William Godwin. Sementara ibu Mary, Mary Wollstinecraft adalah seorang […]
Tag: Fiksi ilmiah
Fiksi ilmiah adalah genre cerita yang menggabungkan dua aspek yang sebetulnya bertolak belakang, yakni cerita karangan yang bersifat imajinatif dibalut dengan unsur ilmu pengetahuan yang logis. Hal tersebut menuntut penulis cerita fiksi ilmiah melakukan riset mendalam mengenai ilmu pengetahuan dan teknologi. Dan itu bukan perkara mudah. Oleh sebab itu, penulis fiksi ilmiah tak sebanyak penulis […]