Jumlah Ismiyah dan Fi’liyah: Pengertian – Contoh dan Perbedaan

Dalam berbagai bahasa, suatu kalimat pasti dimulai dengan kata-kata. Tidak melulu kata benda yang menjadi subjek atau objek, namun pada Bahasa tertentu, kata kerja dapat menjadi kata pertama yang memulai kalimat. Jumlah adalah kata dalam Bahasa Arab yang berarti ‘kalimat’. Adapun bahasan dalam artikel ini adalah kategori kalimat berdasarkan kata yang memulainya. Ada jumlah ismiyah […]