Hukum Fluida Statis Beserta Rumus dan Contoh Soal

Fluida statis adalah fluida yang berada pada fase diam atau tidak bergerak tetapi tidak adanya percepatan antar partikel fluida. Fluida akan memberikan tekanan pada setiap bidang permukaan yang bersinggungan dengannya. Tekanan dapat diartikan sebagai gaya yang bekerja pada suatu permukaan dibagi luas permukaan. Penjelasan tersebut dapat dituliskan dalam bentuk rumus P = F/A Keterangan : […]

Fluida Statis: Hukum – Rumus dan Contoh Soalnya

Fluida merupakan suatu benda dalam bentuk cair maupun gas. Salah satu jenis fluida yaitu fluida statis. Berikut ini merupakan pembahasan mengenai fluida statis. Apa itu Fluida Statis? Hidrostatika atau statika fluida merupakan cabang ilmu yang membahas fluida dalam keadaan diam dan merupakan sub unit kajian mekanika fluida. Fluida dalam statika fluida terjadi dalam keadaan yang […]

Fluida: Pengertian, Jenis dan Contoh Soalnya

Pengertian Fluida Fluida merupakan zat yang bisa mengalir dan berubah bentuk atau bisa dimampatkan apabila diberi tekanan. Zat yang termasuk ke dalam fluida adalah zat cair dan gas. Jenis Fluida Fluida ada dua jenis, yaitu fluida yang tidak mengalir (statis) dan fluida yang mengalir (dinamis) Fluida Tak Mengalir (Statis) Fluida statis adalah fluida yang berada […]

Kapilaritas: Pengertian – Rumus dan Contoh Soal

Pernahkah kita memperhatikan mengapa kain pel yang dicelupkan ke dalam ember yang berisi air menjadi basah? Karena di dalam kain pel terdapat lubang-lubang kecil yang mampu menarik air ke dalam kain pel sehingga kain pel menjadi basah. Fenomena inilah yang disebut dengan kapilaritas. Pengertian Kapilaritas Pengertian Secara Umum Kapilaritas secara umum diartikan sebagai peristiwa naik […]