Menurut Undang-Undang Nomor 41 Tahun 1999 Tentang Kehutanan, hutan lindung merupakan kawasan hutan yang memiliki fungsi pokok sebagai perlindungan sistem penyangga kehidupan untuk mengatur tata air, mencegah banjir, mengontrol erosi, mengantisipasi intrusi air laut dan menjaga kesuburan. Hutan lindung merupakan hutan yang dilestarikan keberadaannya karena dapat menjaga ekosistem. Tidak semua hutan dapat dijadikan hutan lindung […]
Tag: hutan lindung
Indonesia memiliki banyak kawasan hutan, hutan dikelompokkan berdasarkan fungsinya dibedakan beberapa jenis, antara lain hutan lindung, hutan konservasi dan hutan produksi. Hutan di Indonesia ada yang dikelola oleh pemerintah pusat, daerah atau komunitas lingkungan atau masyarakat adat. Sebuah hutan ditetapkan menjadi kawasan hutan lindung berdasarkan fungsi hutan sebagai pemasok cadangan air, sebagai perlindungan dari erosi […]
Hutan lindung memiliki berbagai fungsi dalam menjaga kehidupan kita di muka bumi ini. Hanya saja fungsi utama dari hutan yang satu ini yaitu untuk menjaga keanekaragaman hayati yang ada di dalamnya serta mencegah terjadinya bencana alam. Sebelum melihat fungsi-fungsi lainnya, mari kita simak dulu pengertian dari hutan lindung itu sendiri. Pengertian Hutan Lindung Sebagaimana namanya, […]
Kita akan membahas tentang hutang lindung, pengertian, karakteristik, fungsi, manfaat serta contoh hutan lindung, yuk simak penjelasannya berikut ini. Pengertian Hutan Lindung Pengertian Secara Umum Secara umum hutan lindung adalah hutan yang isinya terdapat flora dan fauna yang dijaga karena bermanfaat dalam ekosistem. Pengertian Menurut KBBI Menurut KBBI hutan lindung yaitu Lahan luas yang terdapat […]