Instrumen Penelitian: Pengertian, Jenis, Fungsi, dan Contoh

Melakukan penelitian atau menulis karya ilmiah diperlukan untuk menentukan instrumen penelitian terlebih dahulu. Instrumen penelitian adalah salah satu bagian yang tidak boleh diabaikan. Oleh karena itu, sebelum melakukan proses penulisan karya ilmiah seperti skripsi, tesis, disertasi, atau laporan penelitian diperlukan untuk memahami instrumen penelitian.  Instrumen penelitian menjadi salah satu hal yang harus dipelajari, melihat dari […]

Penelitian Campuran: Pengertian, Strategi dan Prosedurnya

Pengertian Penelitian Campuran Penelitian campuran merupakan penelitian yang menggabungkan atau mengasosiasikan dua metode yaitu metode kualitatif dan kuantitatif secara bersamaan sebagai instrumen penelitian yang akan dilakukan.  Penelitian campuran menurut Creswell, merupakan pendekatan penelitian yang mengkombinasikan antara penelitian kualitatif dengan penelitian kuantitatif. Creswell juga membagi penelitian campuran menjadi tiga strategi yaitu strategi penelitian campuran sekuensial, konkuren, dan […]