Biografi John Dewey: Pemikiran dan Hasil Karyanya

John Dewey adalah salah satu tokoh pendidikan dunia yang juga merupakan seorang filsuf dan kritikus sosial dari Amerika Serikat. Ia adalah tokoh yang ide-ide dan pemikirannya telah banyak memberi pengaruh terhadap reformasi sosial dan pendidikan di dunia dan khususnya di negerinya. Jika di Indonesia kita mengenal Ki Hajar Dewantara sebagai Bapak Pendidikan Nasional, maka John […]