Jurnal Penyesuaian: Pengertian – Ayat dan Cara Membuatnya

Pelajaran yang akan bahas kali ini adalah akuntansi mengenai jurnal penyesuaian, secara singkat jurnal penyesuaian adalah proses penyesuaian tentang catatan atau fakta yang sebenarnya pada akhir periode akuntansi. Jurnal penyesuaian disusun berdasarkan data dari neraca saldo dan data (informasi) penyesuaian akhir periode. Lebih jelasnya, simak pembahasan berikut ini. Pengertian Jurnal Penyesuaian Pengertian Secara Umum Jurnal […]