Majas Antonomasia: Pengertian – Ciri dan Contohnya

Salah satu jenis majas ialah majas antonomasia, lalu apa itu majas antonomasia? Berikut pembahasannya. Pengertian Majas Antonomasia Pengertian Secara Umum Secara umum majas antonomasia merupakan salah satu jenis dari majas perumpamaan. Gaya bahasa satu ini sudah sangat lumrah sekali diterapkan oleh masyarakat Indonesia tanpa mereka sadari. Pengertian Secara Bahasa dan Istilah secara bahasa, kata antonomasia […]

45 Contoh Majas Antonomasia Dan Artinya

Dalam Bahasa Indonesia banyak sekali jenis-jenis majas, seperti majas penegasan, majas repetisi dan paralelisme, majas anafora dan lain sebagainya. Dan salah satunya adalah majas Antonomasia. Majas antonomasia termasuk dalam jenis- jenis majas perbandingan. Pengertian Majas antonomasia adalah gaya bahasa yang digunakan untuk menyebutkan seseorang/benda dengan ciri khas/sifat dari seseorang/benda tersebut. Sebagai contoh singkat adalah Seseorang […]