UML: Pengertian, Sejarah, Jenis, dan Langkahnya

Saat ini aplikasi sudah seakan menjadi sebuah keharusan. Berbagai bisnis maupun produk telah banyak yang memiliki aplikasi masing-masing. Sebuah bisnis atau produk yang memiliki aplikasi dipandang sebagai bisnis atau produk yang profesional. Oleh karena itu, di masa sekarang ini aplikasi seolah sudah menjadi kebutuhan bagi semua aspek kehidupan.  Nah, untuk membuat sebuah aplikasi diperlukan yang […]