Bruto, Netto dan Tarra: Pengertian, Rumus dan Contoh Soal

Bruto Bruto adalah berat kotor dari suatu benda. Rumus mencari bruto yaitu: Brutto = Tarra + Netto Misal: Berat bersih dari suatu benda adalah 60 kg, sedangkan tarranya 2% dari nettonya. Berapakah bruttonya? Jawab: Netto = 60 kgTarra = 60 kg x 2% = 1,2 kgBrutto = tarra + netto = 60 + 1,2 = […]