Biografi Nicolaus Copernicus: Prestasi dan Penemuannya

Nicolaus Copernicus adalah seorang matematikawan, astronom, dan juga fisikawan yang dikenal sebagai pencetus teori heliosentris. Teori heliosentris adalah teori yang mempercayai bahwa benda-benda angkasa termasuk bumi beredar mengelilingi matahari. Pada saat itu, teori heliosentris yang dikemukakan oleh Nicolaus Copernicus bertentangan dengan keyakinan geosentris atau bumi sebagai pusat tata surya. Oleh sebab itu, Nicolaus dianggap sesat […]