Peristiwa Lapangan Ikada di Jakarta 19 September 1945 beserta Tokohnya

Peristiwa di Lapangan Ikada merupakan sebuah rapat besar yang di mana Soekarno melakukan pidato di hadapan langsung ribuan rakyat. Rapat raksasa ini dilaksanakan pada tanggal 19 September 1945 di lapangan Ikada. Satu bulan setelah digelarnya proklamasi kemerdekaan Indonesia, sekitar 300 ribu orang berkumpul di Lapangan Ikada yang berada di sebrang Monas. Mereka berkumpul untuk mempertahankan […]