Punggung Laut: Pengertian – Ciri dan Contohnya

Bumi memiliki bentuk permukaan yang tidak rata. Ada yang permukaannya menonjol tinggi, namun ada juga yang permukaannya berbentuk cekungan rendah. Perbedaan tinggi rendahnya permukaan bumi tersebut dikenal dengan istilah relief. Relief terbentuk akibat adanya tenaga geologi. Relief permukaan bumi tersebut dibagi pula menjadi dua jenis yaitu relief daratan dan relief dasar laut. Pada pembahasan kali […]