Penggunaan Defining dan Non-defining Relative Clause Beserta Contohnya

Relative clause adalah klausa relatif yang berisi tentang informasi tambahan terhadap sebuah subjek atau objek dalam kalimat. Relative clause menggunakan relative pronoun yang merupakan kata ganti yang menggabungkan kalimat dan menerangkan kata benda. Relative pronoun sendiri terdiri dari: who, which, whose, whom dan that. Meski memiliki fungsi yang sama, yaitu untuk memberikan informasi tambahan terhadap […]