Apa itu Perusahaan Dagang Perusahaan dagang adalah perusahaan yang berorientasi dalam bidang perdagangan, melakukan penjualan dan pembelian barang menjadi kegiatan utamanya. Keuntungan kotor dari kegiatan tersebut diperoleh dari selisih antara harga jual dengan harga pokok penjualan barang. Sementara itu, keuntungan bersih dari kegiatan perusahaan dagang didapatkan dari keuntungan kotor dikurangi dengan beban operasi dari barang […]