Sastra arab adalah ilmu yang mempelajari bahasa arab secara mendalam. Bukan hanya bahasa, ilmu sastra juga termasuk mempelajari budaya, kesenian dan sastra. Karya sastra arab antara lain manuskrip, puisi, syair, jurnalistik dan kaligrafi. Lulusan sastra arab memiliki berbagai prospek kerja, berikut beberapa diantaranya. 1. Penerjemah Penerjemah bahasa Arab adalah salah satu prospek kerja bagi lulusan […]