Seloka: Pengertian, Fungsi dan Ciri-Cirinya

Hampir sebagian besar dari kita tentu sudah tidak asing dengan karya sastra berupa puisi. Tahukah kalian jika puisi mempunyai banyak jenisnya? Mulai dari puisi lama hingga puisi baru yang masing-masing diantaranya terdapat perbedaan. Seloka adalah salah satu jenis puisi lama yang harus kita ketahui terutama dalam mempelajari karya sastra Indonesia. Dan untuk mengetahuinya lebih lanjut, […]