Seni dekoratif geometris melibatkan penekanan pada keteraturan, kesederhanaan, dan ketepatan dalam penggunaan elemen-elemen geometris. Seniman dan desainer menggunakan prinsip-prinsip geometri, seperti proporsi, perspektif, penyeimbangan, dan perulangan, untuk menciptakan karya seni yang terstruktur dan estetis. Pengertian Seni Dekoratif Geometris Secara Umum Seni dekoratif geometris adalah gaya seni yang menekankan penggunaan bentuk geometris, pola, dan susunan simetris […]
Tag: Seni dekoratif
Di dalam seni arsitektur, selain kegiatan menghitung, menggambar sketsa dan menciptakan suatu bentuk dalam sketsa tersebut, ada lagi satu kegiatan yang yang berkaitan dengan ketrampilan seni rupa lainnya. Kegiatan tersebut adalah mempercantik suatu bentuk dengan warna-warna atau tata letak yang pas, disebut juga sebagai seni dekoratif. Kali ini akan dibahas mengenai apa itu seni dekoratif […]