Serat Pangan: Pengertian, Sumber dan Manfaat

Pengertian Serat Pangan Serat pangan merupakan bagian dari bahan pangan yang tidak dapat dihidrolisis atau dicerna oleh enzim-enzim pencernaan. Serat pangan dikenal juga sebagai serat diet (dietary fiber) adalah bagian dari tumbuhan yang dapat dikonsumsi dan tersusun dari karbohidrat yang memiliki sifat resistan terhadap proses pencernaan dan penyerapan di usus halus manusia serta mengalami fermentasi […]