Struktur dan Fungsi Tumbuhan

Tumbuhan merupakan makhluk hidup yang memiliki struktur dalam membentuk tumbuhan tersebut. Struktur dalam tumbuhan memiliki fungsi yang berbeda antara satu dengan yang lainnya. Bagian yang menyusun tumbuhan umumnya terdiri dari akar, batang, dan daun. Sedangkan bagian khusus tumbuhan yang tidak semua tanaman memilikinya adalah bunga, buah, dan biji. 1. Akar  Akar merupakan bagian tumbuhan yang […]