Tanka: Pengertian – Contoh dan Perbedaan dengan Haiku

Selain Haiku, salah satu jenis puisi pendek bahasa Jepang lainnya, yaitu Tanka. Apa itu Tanka? Tanka merupakan salah satu jenis dari Waka yang memiliki bentuk dan pola tertentu. Tanka secara harfiah dapat dikatakan sebagai nyanyian pendek. Tanka menjadi salah satu jenis puisi tua yang telah ada semenjak 1200 tahun lalu, dimana pada awal abad ke […]