Selain tari Sembah, ada tarian lain yang berasal dari daerah Lampung. Tari itu adalah tari bedana atau sering disebut dengan zapin melayu. Bagaimana sejarah dan asal mulanya tarian ini? Selengkapnya akan dibahas di bawah ini. Makna Tari Bedana Tari Bedana merupakan tarian yang berasal dari Lampung. Tarian merupakan jenis tarian secara berpasangan yang biasanya dibawakan […]