Tari Jaipong: Makna – Sejarah dan Pola Lantai

Tari Jaipong atau Jaipongan adalah salah satu tari pergaulan yang berasal dari Karawang, Jawa Barat dan merupakan perkembangan dari tari Ketuk Tilu. Makna Tari Jaipong Tari Jaipong merupakan tari pergaulan antara laki-laki dan perempuan sekaligus wujud rasa suka cita warga desa dalam suatu acara tertentu yang berkaitan dengan berlangsungnya pertemuan antara laki-laki dan perempuan.   […]