Dalam pengembangan sistem informasi maupun perangkat lunak (software), penerapan suatu metode memiliki arti yang cukup penting dan bisa memengaruhi keberhasilan dari sistem informasi atau perangkat lunak yang dikembangkan tersebut. Salah satu metode yang banyak digunakan dan menjadi sebuah paradigma baru dalam dunia pembuatan dan pengembangan software adalah metode prototype. Lantas, apakah yang dimaksud dengan metode […]