Teori Atom Dalton: Pengertian, Sejarah, Kelebihan dan Kekurangan

Tahukah kamu setiap material yang ada di dunia ini pasti mempunyai unsur atau bagian terkecil. Nah, apabila unsur terkecil tersebut dibelah akan menjadi bagian paling kecil di dalam unsur terkecil. Komponen-komponen unsur terkecil itulah yang disebut sebagai atom. Atom-atom tersebut pertama kali ditemukan dan diberi nama oleh dua orang ahli filsafat Yunani yang bernama Democritus […]