15 Cara Lain Mengucapkan “Good Bye” dalam Bahasa Inggris

√ Edu Passed Pass quality & scientific checked by advisor, read our quality control guidelance for more info

Kata good bye mungkin sudah sangat umum digunakan ketika kamu atau temanmu akan berpisah. Idiom di bawah ini bisa kamu gunakan untuk menggantikan kata good bye agar kamu terlihat seperi native speaker.

1. Farewell

Idiom ini digunakan ketika kamu akan berpisah dengan seseorang untuk waktu yang sangat lama. Idiom ini terdiri dari dua kata yaitu “fare” yang artinya “happen” dan “well” yang artinya “good”.

Jadi makna dari idiom ini yaitu mengharapkan sesuatu hal baik terjadi kepada seseorang tersebut.  Idiom ini digunakan secara formal. Contoh: Farewell, I wish we can meet again someday.

2. Take care

Kata ini biasanya digunakan untuk seseorang yang sering bertemu dengan kita. Kata ini lebih terkesan hangat dibandingkan dengan kata “good bye”, karena idiom ini mengandung makna kamu berharap orang tersebut selalu dalam keadaan baik-baik saja. Contoh: Take care, tell me when you arrive at home.

3. It was nice seeing you atau it was nice meeting you

kalimat ini digunakan ketika kamu bertemu dengan seseorang untuk pertama kalinya. idiom ini mengekspresikan bahwa kamu memiliki pengalaman yang menyenangkan dengan orang tersebut. Contoh: Oh you are so kinda, it was nice meeting you.

4. I look forward to our next meeting

Kalimat ini digunakan dalam situasi formal seperti dalam rapat dan kamu berharap bisnis dapat terus berlanjut. Contoh: I like your idea, I guess our business, I look forwas to our next meeting.

5. Have a good weekend

Kalimat ini digunakan pada saat menjelang akhir pekan. Kamu bisa mengatakannya kepada rekan kerjamu atau teman sekolamu. Contoh: You have been hard work today, have a good weekend.

6. Until next time

Digunakan ketika kamu mengetahui kapan kalian akan bertemu kembali . Kamu bisa mengganti “next time” dengan hari yang sudah ditentukan misalnya “until Monday”, “until next week”, “until next Saturday”.

Contoh: I am so happy today but i have to pick up my mom, until next monday.

7. I have got to going atau I must be going

ketika kamu sedang bercakap dengan seseorang namun kamu harus pergi, maka kamu bisa menggunakan kalimat ini dengan menyertai alasan kamu harus pergi.

Dengan kamu menyertakan alas an kamu pergi maka lawan bicaramu akan lebih mengerti. Contoh: I must be going i have a lot home work.

8. I’m off

Kalimat inidigunakan secara formal.Ketika kamu sedang berada di pesta tetapi kamu hendak meninggalkan pesta tersebut kamu hanya perlu mengucapkan “I am off” maka mereka akan mengerti bahwa kamu harus pergi. Contoh: I am off, My mom needs me.

9. Catch you later

kalimat ini digunakan untuk orang terdekatmu atau orang yang sudah lama kamu kenal.idiom ini sama dengan see you later. Contoh: I want to spent the night here but my mom is alone, catch you later.

10. I gotta roll

Kata “Roll” dalam idiom ini merujuk kepada kendaraan yang kamu gunakan tetapi dalam penggunaannya kamu tidak harus sedang mengendarai sesuatu. “Roll” di sini memiliki makna kamu harus pergi ke suatu tempat.  

11. I am heading off

Kalimat ini terdengar lebih sopan ketika kamu ingin meninggalkan suatu acara yang cukup panjang. Idiom ini juga merupakan bentuk panjang dari idiom “I am off”. Contoh: My kid falls asleep, I am heading off.

12. I am going to make a move

kata ini diekspresikan oleh orang-orang British ketika mereka harus pergi atau meninggalkan sesuatu. Contoh: I need take a rest, I am going to make a move.

13. I am going to make a track

Ekspresi ini digunakan oleh orang American. Kata “track” yang memiliki arti “jejak” merujuk kepada jejak mobil atau kendaraan lain yang kamu gunakan. Contoh: There is something happen at home, I am going to make a track.

14. Have a safe journey atau drive safe

Ekspresi ini dapat kamu ucapkan kepada seseorang yanag akan melakukan perjalanan atau berkendara. Contoh: be nice at school, drive safe.

15. Stay in touch

Ucapkan kalimat ini kepada sesorang yang kamu inginkan agar komunikasi tetap terjaga. Ini merupakan cara yang baik untuk mengakhiri sebuah percakapan. Contoh: I am so sleepy, we continue our text tomorrow, stay in touch.

fbWhatsappTwitterLinkedIn