Istilah-istilah dalam Sosiologi A-Z

√ Edu Passed Pass quality & scientific checked by advisor, read our quality control guidelance for more info

O

orientasi kerjaproses menyediakan karyawan baru informasi-informasi yang secara ideal harus diketahui oleh karyawan, terutama latar belakang perusahaan, yang dapat membantu menumbuhkan engagement karyawan baru pada perusahaan
otomatisasipenggantian tenaga manusia dengan tenaga mesin yang secara otomatis melakukan dan mengatur pekerjaan sehingga tidak memerlukan lagi pengawasan manusia
otoriterbentuk pemerintahan yang bercirikan penekanan kekuasaan hanya pada negara atau pribadi tertentu, tanpa melihat derajat kebebasan individu
fbWhatsappTwitterLinkedIn