Perbedaan Footnote, Bodynote, dan Endnote yang Perlu dipahami

Ketika membaca sebuah tulisan, baik itu berupa buku, majalah, atau artikel kita sering mendapati catatan khusus yang merupakan referensi dari suatu hal yang termuat dalam tulisan. Ada 3 jenis penulisan referensi, yaitu: Footnote (catatan kaki), yaitu catatan khusus yang berada di kaki halaman atau di bagian bawah halaman atau bab dari sebuah tulisan. Bodynote (catatan […]

Daftar Pustaka: Pengertian, Ciri-Ciri dan Teknik Penulisan

Hampir sebagian besar dari kita tentu sudah tidak asing dengan daftar pustaka. Sekilas daftar pustaka tidak jauh berbeda dengan catatan kaki, hanya saja keduanya memiliki banyak perbedaan. Pengertian Daftar Pustaka Daftar pustaka adalah sebuah daftar berisi tentang semua buku atau tulisan ilmiah dan telah menjadi rujukan untuk melakukan penelitian. Artinya jika sedang menulis karya ilmiah […]

Catatan Kaki: Pengertian, Jenis dan Contohnya

Sebuah catatan kaki yang berada bagian bawah teks atau tulisan dibuat sebagai salah satu dari ciri karya tulis ilmiah. Catatan kaki juga dapat menjadi bukti jika karya tulis dibuat bukan berdasarkan khayalan namun berdasarkan data yang kuat. Pengertian Catatan Kaki Catatan kaki merupakan keterangan yang ditambahkan pada bagian bawah halaman. Pada umumnya catatan kaki ditulis […]