Cytomegalovirus atau yang biasa dikenal dengan CMV merupakan genus virus dari ordo Herpesvirales dan famili Herpesviridae. CMV berasal dari bahasa Yunani yaitu ‘sito’ yang berarti sel, dan ‘megalo’ yang berarti besar. Virus ini menginfeksi ciri-ciri makhluk hidup manusia dan ciri-ciri kingdom Animalia primata sebagai inang alaminya. CMV yang menginfeksi manusia adalah yang paling banyak dipelajari. […]