Tahun 1998 akan terkenang menjadi suatu tahun kelabu bagi masyarakat negara Indonesia ini. Hal ini dikarenakan pada tahun 1998 tersebut, terjadi suatu peristiwa yang tidak menyenangkan dan berlangsung selama beberapa waktu. Peristiwa yang terjadi pada masa itu adalah adanya suatu krisis moneter atau yang kerap dipanggil dengan sebutan Krismon. 1. Penurunan Nilai Rupiah terhadap Dollar […]
Tag: devaluasi
Devaluasi merupakan salah satu bentuk kebijakan pemerintah di suatu negara yang ditujukan untuk mengurangi nilai mata yang lokal terhadap mata uang asing. Dalam kata lain, mata uang lokal memiliki nilai yang rendah dibandingkan dengan nilai mata uang global. Kebijakan itu tentunya berdampak pada kestabilan serta kondisi perekonomian di suatu negara. Terutama akan berdampak signifikan pada […]
Tahun 2019, Tiongkok kembali menerapkan kebijakan devaluasi mata uang Yuan demi meningkatkan kinerja ekspor negara tersebut. Kebijakan ini disebut-sebut sebagai bagian dari perang dagang antara Tiongkok dan Amerika Serikat. Lalu, apakah yang dimaksud dengan devaluasi? Pengertian Devaluasi Pengertian Secara Umum Secara umum, devaluasi didefinisikan sebagai penurunan nilai tukar mata uang suatu negara terhadap mata uang […]