Epilog: Pengertian, Ciri-Ciri dan Contoh

Sebuah drama tidak akan berkesan apabila bagian penutupnya tidak diatur sedemikian rupa. Penutup memiliki peran penting untuk memberikan pesan yang mengesankan bagi pembaca. Dengan bagian penutup, pembaca akan lebih memahami mengenai bagian akhir cerita. Penutup ini seringkali disebut dengan epilog. Epilog merupakan bagian penutup dari sebuah karya sastra. Yang mana pencantumannya bertujuan untuk menyampaikan garis […]