Fenomena alam yang mengerikan salah satunya yaitu petir. Fenomena petir muncul ketika hujan lebat dalam cuaca ekstrem. Banyaknya petir disebabkan oleh pembalikan arah angin disebut monsun. Angin Monsun merupakan angin yang berhembus secara berkala, minimal 3 bulan. Kemunculan petir disertai sambaran identik terjadi saat hujan lebat. Suara yang ditimbulkan dari petir juga keras. Maka dari […]
Tag: fenomena langit
Siapa yang tidak pernah melihat bintang, bulan, maupun awan? Itulah bagian dari fenomena atmosfer yang terjadi di bumi. Hal ini sudah Anda saksikan sendiri saat ini. Tahukah Anda bahwasannya ada banyak sekali fenomena atmosfer yang begitu indah. Sebelum itu, apakah sudah tahu dengan pengertian atmosfer? Atmosfer adalah gas yang mana menyelimuti bumi dengan ketinggian mulai […]