Sistem Reproduksi Filum Mollusca

Filum Mollusca adalah kelompok hewan lunak karena molluscus adalah kata asal untuk Mollusca yang merupakan bahasa Latin dan memiliki makna “lunak”. Filum satu ini adalah yang paling besar kedua menyusul filum Arthropoda dengan hewan-hewan lunak yang bercangkang maupun tidak. Jika Arthropoda memiliki banyak spesies dan mencapai sekitar 900 ribu spesies, maka Mollusca ada lebih dari 100 […]

Crustacea: Ciri – Struktur Tubuh dan Klasifikasi

Apa itu Crustacea? Crustacea adalah suatu kelompok besar dari artopoda (filum terbesar di dunia Hewan) yang terdiri dari kurang lebih 52.000 spesies yang terdeskripsikan, dan dianggap sebagai suatu sub filum. Pada kelompok ini, mencakup hewan-hewan yang cukup terkenal seperti lobster, kepiting, udang, udang karang, dan teritip. Mayoritas dari kelompok ini adalah hewan air, baik air […]