Pengertian himpunan adalah (kumpulan objek yang memiliki sifat yg dapat didefinisikan dengan jelas) segala koleksi benda-benda tertentu yang dianggap sebagai satu kesatuan. Walaupun hal ini merupakan ide yang sederhana, tidak salah jika himpunan merupakan salah satu konsep penting dan mendasar. Berikut beberapa contoh soal himpunan berserta pembahasannya. Contoh soal 1 dan pembahasannya Soal: Dalam sebuah […]
Tag: himpunan
Dalam matematika, tentu kita sudah tidak asing dengan kata “himpunan”. Apa sih yang disebut himpunan itu? Pengertian Himpunan Himpunan merupakan suatu kelompok yang anggotanya memiliki suatu kesamaan sehingga bisa dibedakan dengan kelompok lainnya. Contoh himpunan misalnya: Hewan mamalia Anggota kelompoknya antara lain: Kucing Lumba-lumba Sapi Kerbau. Sedangkan dalam matematika, biasanya dilambangkan dengan huruf kapital, misalnya […]