Individualisme: Pengertian – Teori dan Cirinya

Era globalisasi dan modernisasi yang terjadi di masa kini membawa banyak dampak bagi pola hidup dan perilaku manusia. Dampak tersebut bisa berupa hal-hal baik yang memberi manfaat, namun juga bisa berupa hal-hal negatif yang merugikan manusia. Pengertian Individualisme Pengertian Menurut KBBI Dalam Kamus Besar Bahasa Indonesia disebutkan 3 makna Individualisme, yaitu: Paham yang menganggap manusia […]