Hoax: Pengertian, Jenis dan Dampaknya

Banyak sekali permasalahan yang timbul akibat adanya kesalahpahaman. Kesalahpahaman itu tentunya dapat terjadi karena disengaja atau direncanakan oleh seseorang ataupun dapat pula terjadi karena tidak disengaja. Banyak sekali faktor yang dapat menyebabkan adanya kesalahpahaman ini. Salah satu faktor utama yang mempengaruhinya adalah dengan adanya hoax atau hoaks. Hoax merupakan berita bohong yang telah banyak disebar […]

8 Jenis-Jenis Berita dan Ciri-Cirinya

Saat ini hampir sebagian besar masyarakat pasti sudah tidak asing dengan berita. Dahulu berita menjadi salah satu sumber informasi penting yang hanya dapat diperoleh melalui surat kabar saja. Namun seiring berkembangnya zaman, saat ini memperoleh berita menjadi lebih mudah dan cepat. Bahkan berita sudah terbagi menjadi beberapa jenis dan disesuaikan dengan target pembacanya. Sebelum mengetahui […]