Menurut Ismail yang dilansir dari Think Smart Bahasa Indonesia, kalimat majemuk bertingkat merupakan kalimat tunggal yang bagian-bagiannya diperluas sehingga membentuk pola kalimat baru selain pola yang telah ada. Ada beberapa jenis kalimat majemuk bertingkat. Salah satunya adalah kalimat majemuk bertingkat hubungan atribut. Kalimat majemuk bertingkat hubungan atributif merupakan kalimat majemuk yang menggunakan kata tugas yakni […]