Struktur bumi pada dasarnya mempunyai karakteristik yang berbeda yang terdiri atas beraneka ragam bentang alam yang dapat berupa daratan maupun wilayah perairan. Sedangkan di sisi lain Indonesia merupakan salah satu negara kepulauan yang terdiri atas berbagai bentang alam yang berbeda-beda pada setiap daerahnya. Hal tersebutlah yang pada akhirnya menyebabkan beragamnya aktivitas para penduduk di wilayah […]