Semua kegiatan dan aktivitas tubuh manusia dikendalikan oleh otak. Dengan kata lain otak menjadi pusat pengendali pada tubuh manusia. Salah satu bagian otak yang berperan penting dalam sebagian besar fungsi pada tubuh adalah kelenjar hipotalamus. Nah, sebenarnya apa saja sih fungsi dari kelenjar hipotalamus ini? Berikut ulasannya. Apa itu Kelenjar Hipotalamus? Kelenjar hipotalamus merupakan bagian […]